Pekan Keselamatan Jalan 2023, Dishub Kota Tangerang Raih Juara 1 Lomba Senam Keselamatan Transportasi

Pekan Keselamatan Jalan 2023, Dishub Kota Tangerang Raih Juara 1 Lomba Senam Keselamatan Transportasi

detaktangsel.com, Kota Tangerang - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Tangerang berhasil meraih prestasi dalam ajang Pekan Keselamatan Jalan yang diselenggarakan oleh Balai Pengelola Transportasi Darat Kelas II Banten di Plaza Aspirasi Kota Serang, kemarin. Melalui kreativitas yang dibawakan, Dishub Kota Tangerang berhasil meraih Juara 1 Lomba Senam Keselamatan Transportasi.

Dishub Siapkan Sembilan Kantong Parkir untuk World Walking Day di Tugu Adipura

Dishub Siapkan Sembilan Kantong Parkir untuk World Walking Day di Tugu Adipura

Detaktangsel.com, KOTA TANGERANG - Menjadi tuan rumah terpilih penyelenggaraan World Walking Day (WWD) 2023 yang digelar Apeksi serta Kormi, pada Sabtu, 7 Oktober mendatang. Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui berbagai jajarannya terus berisap. Salah satunya, dari Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Tangerang yang menyiapkan sembilan kantong parkir, karena diprakirakan event ini akan mendatangkan 10 ribu pengunjung.

Kepala UPT PKB Dishub Tangsel, Heris Cahya Kusuma, turun langsung lakukan uji emisi kendaraan.

Atasi Polusi di Tangsel, Dishub Sebut Animo Masyarakat Lakukan Uji Emisi Kendaraan Semakin Tinggi

detaktangsel.com, TANGSEL-Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) terus menggelar layanan uji emisi kendaraan, dengan cara keliling di seluruh kecamatan di Kota Tangsel. Bahkan semakin hari, animo masyarakat yang melakukan uji emisi kendaraannya semakin tinggi.

Kadishub Tangsel, Chaerudin

Lahan Peruntukan Dishub Dijadikan Warem, Kadishub : Belum saya lihat

detaktangsel.com, TANGSEL - Kepala Dinas Perhubungan (Kadishub) Kota Tangerang Selatan belum lihat lahan yang diperuntukan Dishub tetapi digunakan warung remang-remang.

Saat warung remang-remang yang berada di lahan Pemkot digrebek Satpol PP Tangsel

Lahan Pemkot Digunakan Warem, BPKAD : Peruntukannya Dishub

detaktangsel.com, TANGSEL - Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (BPKAD) memastikan lahan yang digunakan warung remang-remang (Warem) di Ruko Roxy, Ciputat milik Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel).

Dishub Tangsel Uji Emisi Keliling 3  Minggu Kedepan

Dishub Tangsel Uji Emisi Keliling 3 Minggu Kedepan

detaktangsel.com, TANGSEL - Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Tangerang Selatan melakukan pelayanan uji emisi keliling.

Soal Tumpang Tindih Trayek, Begini Penjelasan Dishub Kabupaten Tangerang

Soal Tumpang Tindih Trayek, Begini Penjelasan Dishub Kabupaten Tangerang

Detaktangsel.com TANGERANG -- Kementrian Perhubungan melalui Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek ( BPTJ) mengeluarkan izin kepada dua perusahaan angkutan umum dalam kota jurusan Grogol - Balaraja yang pertama kepada PT Bima Sakti Putra Persada dan PT Wahana Bina Karya Mandiri.

Kasi parkir Dishub Kota Tangsel Muhamad Saptiaji

Retribusi Parkir On Street di Tangsel Capai Rp2,6 Miliar

detaktangsel.com SERPONG-Retribusi parkir on the street di Tangsel hingga September 2017 ini mencapai Rp2,6 Miliar. Jumlah tersebut melebihi dari target yang ditetapkan sebesar Rp2 miliar.

Kepala Seksi Rekayasa Lalu Lintas pada Dishub Kota Tangsel Muhammad Syaiful

Bangunan Baru di Tangsel Wajib Pasang Kamera Pengintai

detaktangsel.com SERPONG-Pemkot Tangsel bakal membuat aturan baru terkait pembangunan gedung baru yang mewajibkan memasang kamera pengintai atau closed-circuit television (CCTV).

Dishub Kembangkan 11 Masterplan Transportasi

Dishub Kembangkan 11 Masterplan Transportasi

detaktangsel.com SERPONG-Sebanyak 11 masterplan transportasi di Kota Tangsel akan dikembangkan. Saat ini sedang dalam proses pengkajian di Dinas Perhubungan (Dishub) kota setempat.

Page 1 of 3
Go to top

Copyright © 2013  Detak Group. All rights reserved.

Support by pamulang online