Diskominfo Tangsel Gelar Forum Kehumasan: Perkuat Strategi Tangani Isu Publik dan Krisis Komunikasi di Era Digital

Diskominfo Tangsel Gelar Forum Kehumasan: Perkuat Strategi Tangani Isu Publik dan Krisis Komunikasi di Era Digital

CIPUTAT, detaktangsel.com – Di era digital yang serba cepat, kehumasan kini bukan sekadar penyampai informasi, melainkan benteng terdepan dalam menghadapi isu publik dan krisis komunikasi.

Workshop Statistik Diskominfo Tangsel, Benyamin Davnie Tekankan Peran Vital Data

Workshop Statistik Diskominfo Tangsel, Benyamin Davnie Tekankan Peran Vital Data

detaktangsel.com SERPONG- Wali Kota Tangerang Selatan (Tangsel) Benyamin Davnie menekankan pentingnya peran data statistik yang akurat dalam pengambilan keputusan pemerintahan. Berkaitan dengan itu, ia meminta seluruh OPD untuk mempelajari dan berkontribusi secara aktif dalam optimasi data statistik di Kota Tangsel ini.

Pemkot Tangerang Kembali Sabet AMH 2023 dari Kemenkominfo RI

Pemkot Tangerang Kembali Sabet AMH 2023 dari Kemenkominfo RI

Detaktangsel.com, Kota Tangerang - Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang kembali meraih penghargaan pada ajang Anugerah Media Humas 2023 yang digelar oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia (Kemenkominfo RI) di Grand Ballroom The Westin Hotel, Surabaya pada Senin, (30/10). 

"STOP BEING AN IDIOT," tulis Bjorka. (Aip)

Kominfo Minta Hacker Tak Meretas, Bjorka Kirim Pesan Menohok

Detaktangsel.com TEKNET -- Adanya dugaan kebocoran data 1,3 miliar yang merupakan data dari registrasi SIM Card ditanggapi oleh Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo).

Kominfo Bantah Soal Dugaan Kebocoran Data Kartu SIM

Kominfo Bantah Soal Dugaan Kebocoran Data Kartu SIM

Detaktangsel.com NASIONAL -- Kementrian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) buka suara terkait ramainya perbincangan dugaan kebocoran data dari kartu SIM telepon Indonesia.

Sempat Terdaftar, 15 Platform Judi Online Diblokir Kominfo

Sempat Terdaftar, 15 Platform Judi Online Diblokir Kominfo

Detaktangsel.com NASIONAL - - Aplikasi judi online yang sebelumnya terdaftar sebagai Penyelenggara Sistem Elektronik (PSE) kini telah diblokir oleh Kementerian Informasi dan Teknologi (Kominfo).

Kominfo Minta Bantuan Kedubes AS agar Paypal segera Daftar PSE

Kominfo Minta Bantuan Kedubes AS agar Paypal segera Daftar PSE

Detaktangsel.com TEKNET -- Seperti kita ketahui saat ini Kominfo telah memblokir beberapa platform aplikasi yang belum mendaftarkan ke PSE Lingkup Privat sampai batas waktu yang ditetapkan. Platform yang belum daftar PSE tersebut diantaranya Paypal, Steam, Dota, CS Go, Yahoo, Origin.com, dan Epicgames.

Go to top

Copyright © 2013  Detak Group. All rights reserved.

Support by pamulang online