DPKP Lakukan Pemeriksaan Mutu Beras Bantuan
Detaktangsel.com, Kab. Tangerang - Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan (DPKP) Kabupaten Tangerang melakukan pemeriksaan mutu beras bantuan pangan dalam rangka penyaluran bantuan pangan Pemerintah termin kedua pada tahap 3 periode November 2023 di Gudang BULOG Cikande, Serang, Senin (6/11/2023). Pemeriksaan mutu beras oleh DPKP merupakan upaya agar beras bantuan yang akan disalurkan di wilayah Kabupaten Tangerang benar-benar layak dikonsumsi masyarakat.
Pj Bupati Gandeng Pihak Swasta Gelar Beras Premium Terjangkau
Detakbanten.com, Penjabat Bupati Tangerang Dr. Andi Ony P secara simbolis menyerahkan beras premium harga terjangkau bagi masyarakat di Kecamatan Kelapa dua, yang diselenggarakan oleh PT Lippo Karawaci, Tbk, di RS Siloam Karawaci Lippo Village, Sabtu (13/10/23).
Presiden Jokowi Serahkan Bantuan Pangan Beras ke KPM di Cilegon
Detaktangsel.com, KOTA CILEGON - Pemerintah menyalurkan bantuan pangan beras kepada keluarga penerima manfaat (KPM) selama tiga bulan terhitung dari bulan September hingga November mendatang. Saat melakukan kunjungan kerja ke Provinsi Banten, Presiden Joko Widodo turut menyerahkan secara langsung bantuan tersebut kepada KPM di Kantor Kecamatan Jombang, Kota Cilegon, Provinsi Banten, pada Selasa, 12 September 2023.
Sediakan Beras dan Minyak Murah, Warga Sambut Meriah Gelar Pangan Murah Kota Tangerang
Detaktangsel.com, KOTA TANGERANG -- Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Ketahanan Pangan (DKP) Kota Tangerang terus berusaha menyediakan kebutuhan pangan pokok dengan harga yang murah meriah untuk seluruh warga Kota Tangerang. Terkini, DKP Kota Tangerang menggelar Gelar Pangan Murah Stablilisasi Pasokan dan Harga Pasar (SPHP) di Kelurahan Batusari, Batuceper, Kota Tangerang yang berhasil mengundang antusiasme puluhan masyarakat untuk berbondong-bondong memborong stok beras dan minyak yang telah disediakan.