Laka Laut, Satu Orang Penumpang KM Sampoerna Meninggal Dunia

Laka Laut, Satu Orang Penumpang KM Sampoerna Meninggal Dunia

detaktangsel.com MERAK - Telah terjadi laka laut di perairan Pulau Tunda yang mengakibatkan satu orang penumpang KM. Sampoerna meninggal dunia.

Pasca Gempa Bumi Chili, Status Pelabuhan Merak Waspada

Pasca Gempa Bumi Chili, Status Pelabuhan Merak Waspada

detakserang.com - CILEGON, Pelabuhan Penyeberangan Merak dinyatakan dalam status waspada setelah BMKG Kota Serang melangsir kondisi tersebut pasca gempa bumi berkekuatan 8.2 Skala Richter (SR) yang terjadi di lepas Pantai Chili, Amerika Selatan, 2 April 2014. Bencana alam itu berpotensi tsunami dan berimbas hingga di sejumlah daerah di Indonesia tak terkecuali Provinsi Banten.

Libur Panjang Nyepi, Diprediksi Penumpang Naik 50 Persen

Libur Panjang Nyepi, Diprediksi Penumpang Naik 50 Persen

detakserang.com- CILEGON, Diperkirakan arus penumpang baik penumpang pejalan kaki maupun penumpang kendaraan di Pelabuhan Merak akan meningkat hingga 50% pada masa liburan panjang Nyepi, Sabtu - Minggu (29-30/3).

Go to top

Copyright © 2013  Detak Group. All rights reserved.

Support by pamulang online