Pemilik Bengkel Bubut Yang Disegel Datangi Kantor Satpol PP
SETU-Pasca penyegelan oleh Satpol PP dan Penyidik Pegawai Negeri Sipil (PPNS) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) terhadap pembangunan gedung bengkel bubut di Jalan Raya Puspiptek, Kelurahan Setu, Kecamatan Setu, pemilik bangunan akhirnya mendatangi kantor Satpol PP Tangsel yang berada dikawasan perkantoran Kecamatan Setu, Jumat (31/8/2018).
Gebyar HUT RI ke-73 di Pondok Aren Meriah
PONDOK AREN-Ribuan warga Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan (Tangsel), antusias mengikuti gerak jalan santai 'Gebyar HUT Ke 73 RI' yang diselenggarakan Muspika Kecamatan Pondok Aren pada Jumat, (31/8/2018).
Hemat Terang Benderang di Ace Hardware
SERPONG-Ingin rumah terang benderang dengan hiasan lampu. Kini Ace Hardware tengah promosi Smart Lighting Smart Living hingga 25 September 2018 mendatang.
Ratusan Warga Ikut Cek Kesehatan Gratis dari Indah Kiat
detaktangsel.com SERPONG UTARA-Ratusan warga di tiga wilayah melakukan pemeriksaan kesehatan gratis yang digelar PT Indah Kiat Pulp and Paper (IKPP) Tangerang Mill Tbk.
Giant Luncurkan Program Harga Teman
detaktangsel.com SERPONG-Untuk memanjakan pelanggannya, Supermarket Giant meluncurkan program Harga Teman. Program ini menawarkan 600 produk lebih dengan harga murah.
3.000 Warga Tangsel Belum Masuk DPT, Bawaslu Keluarkan Tiga Rekomendasi
detaktangsel.com CIPUTAT-Jelang Pemilu 2019 mendatang, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Tangerang Selatan (Tangsel), mencatat masih ada sekitar 3000 warga Tangsel yang memiliki hak pilih, namun tidak terdaftar sebagai pemilih di Daftar Pemilih Tetap (DPT).
Langgar Perda IMB, Pol PP Tangsel Segel Proyek Bengkel Bubut
detaktangsel.com SETU-Sebuah gedung yang diperuntukan untuk bengkel bubut di Jalan Raya Puspiptek, Kelurahan Setu, Kecamatan Setu, Kota Tangerang Selatan (Tangsel), terpaksa disegel Pol PP dan Penyidik Pegawai Negeri Sipil (PPNS) Kota Tangsel, Rabu (29/8/2018).
Meriahkan HUT RI, Dinas PU Tangsel Gelar Serangkaian Lomba
detaktangsel.com SERPONG-Dalam memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke -73, Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) melaksanakan serangkaian kegiatan lomba pada Jumat, (24/8/2018) di Tandon Ciater, Serpong, Tangsel.
PSI Jadi Parpol Pertama Serahkan Berkas Bacaleg ke KPU
Detaktangsel.comSERPONG--Mendekati masa akhir pengajuan berkas pendaftaran Bakal Calon Legislatif (Bacaleg) DPRD Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Partai Solidaritas Indonesia (PSI) menjadi partai politik (Parpol) pertama yang mengajukan berkas pendaftaran Bacalegnya ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Tangsel, Minggu, (15/7/2018).
Carut Marut PPDB, DPRD Minta SDM Dindik Dievaluasi
Detaktangsel.comSERPONG--Carut-marut soal Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) kembali terulang di Kota Tangerang Selatan (Tangsel). Seharusnya, kekurangan dalam PPDB yang terjadi pada tahun sebelumnya, dijadikan bahan evaluasi dalam pelaksanaan PPDB pada tahun ini.