Mayoritas Intelektual Jadi Agen Asing
JAKARTA- Kalangan intelektual terutama para akademisi dituding menjadi agen barat di Indonesia. “Lihat saja semua pemikiran yang masuk tanpa filter, tidak kreatif dan bahkan buku-buku yang masuk itu 80% dari pemikiran barat,” kata pakar pendidikan Prof Anwar Arifin dalam diskusi “Masa Depan Pendidikan Tinggi di Indonesia,” di Jakarta,Senin (28/10).
RUU Kebudayaan Berpotensi Jadi Sumber Konflik
JAKARTA- Pembahasan RUU Pengeloaan Kebudayaan diminta berhati-hati dan lebih memperhatikan kearifan lokal. "Masalahnya, kalau tidak bisa dikelola, bisa menjadi sumber konflik. Disinilah dialog antar budaya yang harus difasilitasi," kata Pembantu Rektor I Universitas Indonesia, Prof Bambang Wibawarta dalam diskusi " RUU Kebudayaan" di Jakarta, Senin,(28/10).
BIN Bantah Culik Subur
JAKARTA- Kepala Badan Intelijen Negara (BIN), Marciano Norman mengklarifikasi pemberitaan di berbagai media yang menyebutkan bahwa BIN telah menculik mantan Ketua Umum Partai Demokrat Profesor Subur Budhisantoso pada hari Jumat 18 Oktober 2013 agar batal hadir ke markas Perhimpunan Pergerakan Indonesia (PPI).