Redaksi

Redaksi

detaktangsel.com TANGSEL-Pemilihan kepala daerah (Pilkada) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) 2024, akan memasuki sejumlah tahapan. Dalam waktu dekat, penetapan nomor urut dan masa kampanye pasangan calon akan ditetapkan oleh KPU Tangsel.

detaktangsel.com TANGSEL-Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) buka rekruitmen anggota Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) yang akan bertugas di Pilkada serentak 2024.

detaktangsel.com TANGSEL-Partai Demokrat Kota Tangerang Selatan (Tangsel), merayakan HUT ke 23 Demokrat. Pada momen itu, Demokrat Kota Tangsel mengundang pasangan calon wali kota dan wakil wali kota Tangsel, Benyamin Davnie - Pilar Saga Ichsan.

detaktangsel.com TANGSEL-Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Tangerang Selatan (Tangsel), Muhamad Acep, menegaskan bilboard iklan layanan pemerintah berisi gambar Benyamin Davnie - Pilar Saga Ichsan, diminta segera diturunkan.

detaktangsel.com TEKNET - Setelah peluncuran resmi iPhone 16 pada Selasa, 10 September 2024, dini hari WIB, Apple secara resmi mengumumkan penghentian produksi tiga model iPhone populer, yaitu iPhone 13, iPhone 15 Pro, dan iPhone 15 Pro Max. Langkah ini mengikuti kebiasaan Apple yang secara rutin menghentikan produksi model iPhone lama setiap kali meluncurkan smartphone unggulan terbaru.

detaktangsel.com WOOW - Jon Bon Jovi, ikon musik rock dunia, baru-baru ini menjadi pahlawan ketika ia menyelamatkan seorang wanita yang berusaha bunuh diri di Jembatan Pejalan Kaki Seigenthaler, Nashville, Amerika Serikat. Aksi heroiknya ini kembali menunjukkan sisi kemanusiaan seorang rockstar legendaris yang dikenal tak hanya lewat musiknya, tetapi juga kepeduliannya terhadap sesama.

detaktangsel.com WOOW - Nama Richard Eliezer Pudihang Lumiu, atau lebih dikenal sebagai Bharada E, kembali menjadi sorotan publik. Setelah resmi bebas bersyarat pada 4 Agustus 2023, Richard kini telah kembali menjalankan tugas sebagai anggota kepolisian. Keberadaannya di institusi tersebut memicu banyak reaksi dari masyarakat yang masih ingat dengan kasus kontroversial yang melibatkannya.

detaktangsel.com SERPONG - Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang Selatan (Tangsel) menargetkan pembangunan Gedung Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) dan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) dapat selesai di akhir tahun 2024.

detaktangsel.com, TANGSEL-Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) tahun 2025, diproyeksikan mencapai 4,5 triliun lebih. Besaran APBD 2025 tersebut, disampaikan wali kota Benyamin Davnie pada rapat paripurna DPRD Kota Tangsel, Kamis (12/9/2024).

detaktangsel.com TANGSEL-Kejaksaan Negeri Kota Tangerang Selatan (Tangsel) musnahkan barang bukti. Adapun barang bukti tersebut berasal dari 73 perkara tindak pidana umum.

Go to top

Copyright © 2013  Detak Group. All rights reserved.

Support by pamulang online