Pemkot Tangsel Raih Penghargaan dari Kementerian PU Atas Kinerja Penyelenggaraan Jasa Konstruksi

Pemkot Tangsel Raih Penghargaan dari Kementerian PU Atas Kinerja Penyelenggaraan Jasa Konstruksi

KAB. TANGERANG detaktangsel.com - Kota Tangerang Selatan kembali menorehkan prestasi dalam bidang pembangunan infrastruktur. Pemerintah Kota Tangsel, melalui Dinas Sumber Daya Air, Bina Marga, dan Bina Konstruksi (DSDABMBK), meraih penghargaan dari Kementerian Pekerjaan Umum (PU) sebagai peringkat II dalam kategori pembinaan penyelenggaraan jasa konstruksi.

Pemkot Tangsel Tingkatkan Penerangan Jalan Umum, 4.738 Lampu PJU Diperbaiki di Seluruh Kecamatan

Pemkot Tangsel Tingkatkan Penerangan Jalan Umum, 4.738 Lampu PJU Diperbaiki di Seluruh Kecamatan

CIPUTAT, detaktangsel.com - Pemerintah Kota Tangerang Selatan (Tangsel) melalui Dinas Perhubungan (Dishub) pada Bidang Penerangan Jalan Umum (PJU) terus menggencarkan upaya peningkatan dan perbaikan lampu PJU di seluruh wilayah.

Mudah Diakses Masyarakat, Optimalisasi Nama Domain Jadi Upaya Efektivitas Digitalisasi Pemkot Tangsel

Mudah Diakses Masyarakat, Optimalisasi Nama Domain Jadi Upaya Efektivitas Digitalisasi Pemkot Tangsel

CIPUTAT, detaktangsel.com – Pemerintah Kota Tangerang Selatan melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) menggelar acara Optimalisasi Pemanfaatan Nama Domain di Kota Tangerang Selatan di Aula Blandongan, pada Rabu (06/11/2024).

Conpress, Polsek Pamulang Ungkap 11 Kasus Kriminal

Conpress, Polsek Pamulang Ungkap 11 Kasus Kriminal

PAMULANG, detaktangsel.com - Kepolisian Sektor Pamulang, Kepolisian Resort Tangerang Selatan menggelar conference press dan mengungkap 11 kasus kriminal yang terjadi sepanjang tahun 2024 di wilayah hukum Polsek Pamulang, Polres Tangsel di halaman Markas Komando Polsek Pamulang, Jum'at (08/11/2024).

14.420 Petugas KPPS Pilkada Serentak 2024 Tingkat Kota Tangsel Resmi Dilantik

14.420 Petugas KPPS Pilkada Serentak 2024 Tingkat Kota Tangsel Resmi Dilantik

PAMULANG, detaktangsel.com - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangerang Selatan resmi melantik 14.420 petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) yang laksanakan oleh Panitia Pemungutan Suara (PPS) di masing-masing Kelurahan/Desa pada Kamis (07/11/2024).

Jelang Pilkada Serentak, Tabrani Ajak Warga Jaga Ketertiban dan Gunakan Hak Suara

Jelang Pilkada Serentak, Tabrani Ajak Warga Jaga Ketertiban dan Gunakan Hak Suara

SERPONG, detaktangsel.com — Menjelang pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak pada 27 November 2024, Penjabat Sementara (Pjs) Wali Kota Tangerang Selatan Tabrani, mengingatkan pentingnya peran aktif warga untuk menjaga ketertiban dan memastikan suara mereka terhitung.

Pemkot Tangsel Terus Kebut Peningkatan Jalan, Penataan Drainase dan Kabel di Pisangan Ciptim

Pemkot Tangsel Terus Kebut Peningkatan Jalan, Penataan Drainase dan Kabel di Pisangan Ciptim

CIPUTAT TIMUR, detaktangsel.com - Pembangunan infrastruktur jalan yang mencakup Jalan Legoso Raya - Jalan Tarumanegara - Jalan Kertamukti- Jalan Purnawarman di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) kini menunjukkan perkembangan signifikan.

Diskominfo Tangsel Gelar Forum Kehumasan: Perkuat Strategi Tangani Isu Publik dan Krisis Komunikasi di Era Digital

Diskominfo Tangsel Gelar Forum Kehumasan: Perkuat Strategi Tangani Isu Publik dan Krisis Komunikasi di Era Digital

CIPUTAT, detaktangsel.com – Di era digital yang serba cepat, kehumasan kini bukan sekadar penyampai informasi, melainkan benteng terdepan dalam menghadapi isu publik dan krisis komunikasi.

Indah Kiat Bersama DKP3 Tangsel Panen Golden Melon Karya KWT Nerada

Indah Kiat Bersama DKP3 Tangsel Panen Golden Melon Karya KWT Nerada

detaktangsel.com Tangerang Selatan -PT. Indah Kiat Pulp and Paper, Tbk (IKPP) Tangerang bersama Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian dan Perikanan (DKP3) Kota Tangerang Selatan memanen Golden Melon di Kelompok Wanita Tani (KWT) Nerada, Cipayung.

Akses Jalan ke TPU Sarimulya di Tangsel Rampung Akhir Tahun, Jembatan Sudah Selesai 100 Persen

Akses Jalan ke TPU Sarimulya di Tangsel Rampung Akhir Tahun, Jembatan Sudah Selesai 100 Persen

SETU, detaktangsel.com – Proyek pembangunan akses jalan menuju Tempat Pemakaman Umum (TPU) Sarimulya terus menunjukkan progres yang signifikan.

Go to top

Copyright © 2013  Detak Group. All rights reserved.

Support by pamulang online