Jumlah Pasangan Subur di Tangsel Tinggi, Pemkot Tekan Lewat Keluarga Berencana
detaktangsel.com TANGSEL - Dinas Pemberdayaan Masyarakat, Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak dan Keluarga Berencana (DPMPPPAKB) memberikan edukasi soal KB kepada Petugas Lapangan Keluarga Berencana (PLKB) di Sport Center Alam Sutera, Serpong Utara.
Pengguna KB di Kelurahan Keranggan Masih Rendah
detaktangsel.com SETU- Rendahnya pengguna Keluarga Berencana (KB) di Keluraha Keranggan, Kecamatan Setu, membuat Pemerintah Kota Tangsel menargetkan Keranggan sebagai Kampung KB di 2017 mendatang.
Target KB di Tangsel Capai 75,39 Persen
detaktangsel.com SERPONG - Kesadaran masyarakat Kota Tangsel akan pentingnya program Keluarga Berencana (KB) semakin meningkat. Demikian pernyataan Kepala Bidang Keluarga Berencana pada Badan Masyarakat Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana (BPMPPKB) Tangsel Ellen Hutabarat, kemarin.