Warga Jabar Keluhkan Harga Gas Elpiji 3kg Dijual Rp25 Ribu
Detaktangsel.com, NASIONAL — Warga di wilayah Kota Tasikmalaya, Banjar, Ciamis, Garut, Pangandaran, dan Tasikmalaya, Jawa Barat, mengeluhkan naiknya harga kebutuhan gas elpiji 3kg menjadi Rp25 Ribu.
Arief Ingin Pensiunan Terus Berkarya dan Bermanfaat di Tengah Masyarakat
Detaktangsel.com, KOTA TANGERANG - Di hadapan 60 peserta Sosialisasi Batas Usia Pensiun (BUP), Wali Kota Tangerang, Arief R Wismansyah, meminta agar para pensiunan yang tahun depan akan segera memasuki masa purna tugas dapat tetap produktif dengan terus melakukan kegiatan-kegiatan yang positif.
Pasca Skrining Kasus Obesitas, Pemkot Tangerang Gencarkan Penanganan
Detaktangsel.com, Kota Tangerang - Jauh sebelum kasus dua pasien obesitas dengan berat ratusan kilogram, yang viral diberbagai sosial media dan pemberitaan. Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) telah memiliki berbagai penanganan Penyakit Tidak Menular (PTM) seperti keadaan obesitas yang dapat dimanfaatkan masyarakat Kota Tangerang.
Sinergitas-Kolaborasi untuk Kesejahteraan Masyarakat Melalui Transmigrasi
Detaktangsel.com, YOGYA - Pemerintah Kota Yogyakarta melalui Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi akan memberangkatkan sejumlah transmigran pada tahun 2023. Lokasi transmigrasi tahun ini adalah Kabupaten Mamuju Tengah di Sulawesi Barat. Pemkot Yogyakarta menjalin sinergitas dan kolaborasi dengan Pemerintah DIY, Pemerintah Kabupaten Mamuju Tengah, Pemerintah Provinsi Sulawesi Barat dan pemerintah pusat untuk melaksanakan program transmigrasi.
Wabup Mad Romli Ajak Masyarakat Budayakan Sikap Peduli dan Toleransi terhadap Sesama
Detaktangsel.com, KOTA TANGERANG - Wakil Bupati Tangerang, H. Mad Romli mengajak seluruh elemen masyarakat Kabupaten Tangerang untuk membudayakan sikap peduli dan toleransi terhadap sesama. Menurut dia, sikap peduli dan toleransi akan menumbuhkan rasa persaudaraan dan kebersamaan di antara masyarakat sehingga tercipta kehidupan yang damai dan harmonis.
Kader Posyandu Harus Promosi, Edukasi, dan Jadi Pusat Informasi Kesehatan bagi Masyarakat
Detaktangsel.com, SERPONG - Kader posyandu memiliki peran penting dalam melakukan promosi kesehatan, mengedukasi masyarakat dan harus menjadi pusat informasi bagi masyarakat mengenai kesehatan.
Gubernur Jateng Tanggap, Masyarakat Lapor, Perbaikan Dilakukan
Detaktangsel.com, NASIONAL –– Pada hari Kamis (15/6/2023) sore, Ganjar secara langsung melakukan peninjauan terhadap proses perbaikan yang sedang berlangsung. Ia memulai kunjungannya dengan memeriksa kondisi bangunan SDN 1 Karangweder di Kabupaten Grobogan.
Pemkab Tangerang Gelar Pembinaan Kewaspadaan Dini Masyarakat untuk Cegah Potensi AGHT
Detaktangsel.com, Kab. Tangerang - Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Tangerang bersama Badan Kesbangpol Provinsi Banten melaksanakan kegiatan Pembinaan Kewaspadaan Dini Masyarakat di Provinsi Banten Tahun 2024. Kegiatan ini digelar di Ruang Rapat Parakan, Puspemkab Tangerang, Senin (12/06/2023).
Pemprov Banten Ajak Masyarakat Budidayakan Talas Beneng
Detaktangsel.com, KAB. PANDEGLANG - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten mengajak masyarakat untuk membudidayakan Talas Beneng. Dari daun hingga umbi tanaman ini memiliki nilai ekonomis.
Sekda Imbau Pegawai Terus Tingkatkan Kedisiplinan dan Pelayanan
Detaktangsel.com, KAB TANGERANG - Sekretaris Daerah Kabupaten Tangerang Moch Maesyal Rasyid menghimbau para ASN Pemkab Tangerang untuk terus meningkatkan kedisiplinan dan pelayanan kepada seluruh masyarakat. Hal tersebut disampaikan Sekda saat memberikan amanat apel Senin pagi di Lapangan Maulana Yudha Negara Puspemkab Tangerang. (Senin, 22/05/23).