Al Muktabar Ajak Semua Pihak Bergandengan Tangan Menjaga Sungai
Detaktangsel.com, KOTA SERANG - Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mengajak seluruh masyarakat dan pihak-pihak terkait untuk bergandengan tangan dalam menjaga ekosistem sungai, diantaranya menumbuhkan kesadaran terkait pentingnya menjaga kebersihan sungai.
Pj Gubernur Al Muktabar: Pemprov Banten Dukung Pengembangan Energi Baru Terbarukan
Detaktangsel.com, KAB. SERANG - Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mengatakan, Pemerintah Provinsi Banten mendukung pengembangan energi baru terbarukan. Salah satunya, pengembangan listrik.tenaga panas bumi atau geothermal di kawasan Rawa Dano, Kecamatan Padarincang, Kabupaten Serang.
Jelang Hari Besar Agama, Pj Gubernur Banten Al Muktabar Targetkan Harga dan Pasokan Komoditas Pokok Kondusif
Detaktangsel.com, KOTA SERANG - Penjabat ((Pj) Gubernur Banten Al Muktabar menargetkan harga dan pasokan komoditas pokok di Provinsi Banten kondusif termasuk saat memasuki Ramadhan dan Hari Raya Idul Fitri 2023. Pemerintah Provinsi Banten terus menjalin koordinasi dan kolaborasi dengan para pemangku kepentingan dalam mengendalikan harga dan pasokan komoditas pokok masyarakat.
Al Muktabar Jalin Komunikasi Dengan Mahasiswa Banten yang Menjadi Korban Gempa Turki
Detaktangsel.com, KOTA SERANG - Penjabat (Pj ) Gubernur Banten Al Muktabar melakukan komunikasi kepada sejumlah mahasiswa asal Provinsi Banten yang menjadi korban gempa magnitudo 7,8 di Turki yang terjadi pada Senin, 6 Februari 2023 lalu.
Pj Gubernur Al Muktabar Apresiasi Atas Sinergi dan Kolaborasi Dengan Kajati Banten Leonard Eben Ezer Simanjuntak
Detaktangsel.com, KOTA SERANG - Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar menyampaikan terima kasih atas dedikasi dan kerja keras Kepala Kejaksaan Tinggi Banten Leonard Eben Ezer Simanjuntak dan kerjasamanya dalam penguatan pembangunan di Provinsi Banten.
Pj Gubernur Al Muktabar: Pemprov Banten Berkomitmen Terus Tingkatkan Pelayanan Publik
Detaktangsel.com, KOTA SERANG - Pemerintah Provinsi Banten terus komitmen dalam meningkatkan pelayanan publik. Beberapa Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemprov Banten sudah dalam kondisi baik.
Pj Gubernur Banten Al Muktabar : Kondusivitas Modal Utama Pembangunan
Detaktangsel.com, KAB. SERANG - Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mengatakan, semua pihak memiliki peran untuk dapat bersama-sama menjaga kondusivitas daerah. Lantaran, kondusivitas merupakan modal dasar dalam percepatan pembangunan daerah.
Pertama di Jawa dan Sumatera, Pj Gubernur Banten Al Muktabar Serahkan LKPD Tahun 2022
Detaktangsel.com, KAB. SERANG - Pemerintah Provinsi Banten kembali menjadi Provinsi pertama di wilayah Jawa - Sumatra yang menyerahkan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (unaudited) Tahun 2022 ke Badan Pemeriksa Keuangan. Hari ini, Jum'at (3/2/2023), Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar menyerahkan LKPD Provinsi Banten Tahun Anggaran 2022 ke Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Provinsi Banten Jl. Palka No. 1, Sindangsari, Kabupaten Serang.
Cegah Sengketa Lahan, Pj Gubernur Al Muktabar Ajak Masyarakat Pasang Patok Tanah
Detaktangsel.com, KAB. SERANG - Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mengajak kepada seluruh masyarakat Banten agar memberikan batas patok terhadap lahan atau tanah yang dimilikinya. Hal itu penting dilakukan untuk menghindari atau mencegah sengketa dengan pemilik lahan yang di sebelahnya.
Rapihkan Barisan, Pj Gubernur Banten Al Muktabar Lantik Lima Pejabat Fungsional
Detaktangsel.com, KOTA SERANG - Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar melantik lima pejabat fungsional pengawas sekolah ahli utama dan widyaiswara ahli utama di lingkungan Pemerintah Provinsi Banten. Pelantikan dilakukan di Pendopo Gubernur Banten, KP3B Curug, Kota Serang, Kamis (2/2/2023).