Pansus Raperda Santunan Kematian Mulai Lakukan Kajian Data
detaktangsel.com SERPONG--Tingginya biaya pemakaman di Kota Tangerang Selatan (Tangsel), saat ini menjadi persoalan bagi masyarakat dikota pemekaran ini.
Pemerintah Siapkan 6000 Rumah Untuk Buruh
detaktangsel.com CIPUTAT--Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR) dan buruh di Kota Tangerang Selatan (Tangsel), dalam waktu dekat dipastikan bakal memiliki rumah idaman. Pasalnya, Pemerintah telah menyiapkan 6000 rumah susun sederhana milik (Rusunami) yang saat ini baru saja dilakukan ground breaking tanda dimulainya pembangunan Rusunami tersebut yang berlokasi di kawasan Serua, Kecamatan Ciputat, Kamis (27/4).
Pasca Disegel, Pembangunan Gedung Transmart Sepi Aktifitas
detaktangsel.comTANGSEL - Pasca penyegelan oleh Satpol PP kota Tangerang Selatan (Tangsel), terhadap pembangunana gedung ritel Transmart Bintaro di Kelurahan Pakujaya, Serpong Utara, beberapa waktu yang lalu, kini tak satupun aktifitas ditemui. Gedung yang rencananya akan dibangun 5 lantai kini terhenti.
66 Ribu Pelajar Rasakan Manfaat USAID
detaktangsel.com CIPUTAT--Program pendidikan yang dijalankan lembaga nirlaba USAID PRIORITAS di Kota Tangerang Selatan (Tangsel) berakhir sudah. Sedikitnya 66.126 pelajar di kota dengan moto Cerdas, Modern dan Religius itu merasakan manfaat program melalui pelatihan dan diseminasi modul.
Diikuti 37 SMP, O2SN Resmi Dibuka
detaktangsel.com PAMULANG-Sebanyak 37 SMP SE Kota Tangsel meriahkan pembukaan Olimpiade Olahraga Siswa Nasional O2SN, FLS2N, OLSN Gugus 4 dan penandatanganan fakta integritas pengurus OSIS Se-Tangsel.
Kasus DBD Menurun, Dinas Kesehatan Diapresiasi Kemenkes
detaktangsel.com PAMULANG-Terus menurunnya kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) di Kota Tangsel diapresiasi Kementerian Kesehatan. Apresiasi itu diberikan dalam bentuk piagam penghargaan.
Program 1 Rumah 1 Jumatik Tangsel Raih Penghargaan
detaktangsel.com PAMULANG-Dinilai berhasil dalam program juru pemantau jentik (jumantik), Dinas Kesehatan Kota Tangerang Selatan (Tangsel) diberi penghargaan dari Kementerian Kesehatan melalui Direktorat Pencegahan dan Pengendalian Penyakit.
Lahan Situ Rompong Diklaim Dimiliki Pengembang, Siapa Bertanggung Jawab ?
detaktangsel.com SERPONG-Forum Group Discusion (FGD) yang membedah keberadaan sejumlah Situ di Kota Tangsel, tak hanya menyoroti segudang permasalahan yang terjadi di Situ Perigi, Kecamatan Pondok Aren.
DPU Punya Tim Gerak Cepat Pelayanan Infrastruktur
detaktangsel.com SETU - Untuk memudahkan masyarakat dalam pelayanan infrastruktur, Dinas Pekerjaan Umum (DPU) Kota Tangsel membentuk tim Gerak Cepat Pelayanan Infrastruktur.
Soal KIP, Dewan Tangsel Minta Pemkot Lebih Ditingkatkan
detaktangsel.com SERPONG--DPRD Kota Tangerang Selatan (Tangsel) meminta Pemkot setempat meningkatkan Keterbukaan Informasi Publik (KIP) kepada masyarakat.