BNN Tangsel Launching Program SIS BRO P4GN

BNN Tangsel Launching Program SIS BRO P4GN

detaktangsel.com SERPONG - Guna mewujudkan program rehabilitasi 100 ribu pengguna narkoba, Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) mensosialisasikan sekaligus me-launching program SIS BRO P4GN (Sistem Informasi Berbasis SMS Broadcast dan Online) di Gedung Graha Widya Bhakti, Puspiptek, Serpong, Jumat (28/08).

Kepala BNN Tangsel AKBP Heri Istu  Hariono.

BNN Tangsel Target 300 Pengguna Narkoba Dapat Direhabilitasi

detaktangsel.com SETU - Guna mencapai program Badan Narkotika Nasional (BNN) Pusat yakni Gerakan Rehabilitasi 100 Ribu Pecandu Se-Nasional, BNN Kota Tangsel ditargetkan dapat merehabilitasi 300 pengguna narkoba.

Tampak kegiatan penyuluhan sedang berlangsung

BNN Kota Tangsel Lakukan Penyuluhan Hingga Wilayah Kabupaten Tangerang

detaktangsel.com TANGSEL - Untuk mewujudkan komitmen menciptakan remaja imun terhadap penyalahgunaan dan peredaran gelap narkoba, Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Tangerang Selatan (Tangsel) mengunjungi siswa-siswi di SMP Negeri 1 Jambe di Jalan. Sandu Rancabuaya Kecamatan Jambe Kabupaten Tangerang untuk membahas Narkotika di kalangan remaja. Kegiatan yang mengambil tema Generasi Hebat Tanpa Narkotika ini dilakukan pada 24 Agustus 2015 dan merupakan hasil kerjasama antara BNN Kota Tangsel dan Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) PILAR, UIN Syarif Hidayatullah.

Aparat saat merazia kamar kos kosan di Tangsel, berhasil menjaring 4 wanita terindikasi pemakai Narkoba

Razia Kos-kosan Empat Wanita Terjaring Narkoba

detaktangsel.com TANGSEL - Petugas gabungan dari Badan Narkotika Kota (BNK), satpol PP Tangsel, Disdukcapil, serta TNI/Polri melakukan penggerebekan rumah mewah yang dijadikan kos-kosan di kawasan Angrek Loka Blok AH-1, BSD City, Kecamatan Serpong, Kota Tangerang Selatan, Jumat (12/6/2015) sore.

Page 2 of 2
Go to top

Copyright © 2013  Detak Group. All rights reserved.

Support by pamulang online