Gubernur Banten Menyambut Kedatangan Rombongan Tim Ekspedisi Kapsul Waktu 2085
detaktangsel.com SERANG - Dalam kegiatan yang dicanangkan Presiden RI Joko Widodo ini, ada tujuh harapan dan impian yang dititipkan masyarakat Banten untuk Indonesia. Gubernur Banten Rano Karno menyambut kedatangan Rombongan tim ekspedisi Kapsul Waktu 2085 yang akhirnya tiba di Provinsi Banten, Sabtu (17/10).
CFD, Tiga Paslon Pilwalkot Tangsel 2015 Tarik Perhatian Warga
detaktangsel.com PILKADA - Minggu pagi, (18/10) ratusan warga terkejut saat melakukan jalan sehat di area Car Free Day (CFD) di Bintaro. Pasalnya, tiga pasangan calon (Paslon) Walikota dan Wakil Walikota Tangsel 2015 hadir dalam acara jalan sehat yang diselenggarakan oleh KPU Kota Tangsel.
Dinkop dan UKM Gelar Lomba Hymne, Jelang Hari Koperasi
detaktangsel.com PAMULANG - Ditunjuk sebagai tuan rumah Hari Koperasi Tingkat Provinsi Banten bulan November tahun ini, Pemkot Tangsel sudah mulai mempersiapkan rangkaian kegiatan tersebut sejak bulan ini agar dipuncak acara berjalan dengan sukses.
Disdukcapil Sudah Distribusikan 19.729 KTP-EL
detaktangsel.com SERPONG- Dalam kurun waktu dua minggu, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) Tangsel melakukan pendistribusian Kartu Tanda Penduduk (KTP) Elektronik (El) sebanyak 19.729 KTP-EL ke tujuh Kecamatan.
Waspada, Diprediksi Intensitas Hujan Tinggi di Bulan November
detaktangsel.com SERPONG - Balai Besar Metereologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Wilayah II Ciputat memprediksi pada November mulai memasuki musim hujan dengan intensitas tinggi. Hal tersebut berdasarkan perkiraan bulan Oktober yang sudah mulai kelihatan curah hujan.
Diduga Habis Kencani Anak Tukang Becak, Oknum Polisi Cekcok
detaktangsel.com Kota TANGERANG- Diduga habis kencani anak tukang becak,oknum anggota polisi provos Polres Tangerang Metro Kota cekcok mulut sampai terjadi pemukulan di Jl.Ahmad Yani tepatnya di depan Taman Prestasi tadi malam sekitar pukul 09.45 wib.
Inilah Klarifikasi Kadin atas Insiden Pemukulan oleh Jayabaya
detaktangsel.com SERANG – Terkait Pelaporan korban Tobari Bin Mahmud (48) ke Polda Banten atas penganiayaan dan pengrusakan yang dilakukan pihak Ketua Kamar dagang Industri (Kadin) Banten Mulyadi Jayabaya Pada Jum,at, 09 Oktober 2015 sekitar pukul 14.30 wib. Pihak Kadin melalui Agus Wisas mengadakan jumpa pers di Gedung Kadin Lama tepatnya di Kaliwadas, Kecamatan Serang belakang Rau Trade Centre (RTC), Senin (12/10).
Warga Makassar se Banten Gelar Silahturahmi
detaktangsel.com SERPONG - Silaturrahim warga kerukunan Sulawesi Selatan (KKSS) dengan Gubernur Banten Rano Karno dirangkai dengan Seminar Budaya "Kebersatuan dalam keragaman budaya sebagai kunci kesuksesan membangun provinsi Banten yang ideal"
Batik Khas Banten Menunggu Perhatian Pemerintah
detaktangsel.com - SERPONG - Batik khas Banten hadir sebagai salahsatu stand yang turut menyemarakkan rangkaian pelaksanaan Harganas XXII tahun 2015 di Kota Tangerang Selatan.
UN di Tangsel Dipastikan Lancar
Detakbanten.com PAMULANG - Menteri Agama Lukman Hakim memastikan pelaksanaan Ujian Nasional di Kota Tangerang Selatan berjalan lancar. Hal itu dikatakan saat Ia melakukan peninjauan UN di MTS Negeri Pamulang, Senin (4/5/2015).