PM Malaysia Tetapkan Covid-19 Jadi Endemi Per 1 April 2022
Detakbanten.com KESEHATAN - - Perdana Menteri (PM) Malaysia Datuk Seri Ismail Sabri Yaakob mengabarkan mulai per 1 April 2022 Malaysia akan merubah status pandemi covid 19 menjadi endemi di negaranya.
Iwan Rahayu Ajak Semua Golongan & Parpol Gotong Royong Atasi Warga Terdampak Pandemi
Detaktangsel.com SETU-Dampak pandemi Covid-19 yang terjadi saat ini, perlu adanya program sosial dari berbagai kalangan. Hal tersebut tentu menjadi trend yang positif untuk mempercepat Kota Tangsel kembali pada kondisi normal.
Pandemi Covid-19 Belum Terkendali, dr Shinta Ajak Masyarakat Lawan Covid Dengan Imunitas Diri
Detakbanten.com, TANGSEL — Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS) DPRD Kota Tangerang Selatan (Tangsel) mengajak masyarakat untuk melawan covid-19 dengan imunitas diri.
Tabalong Miliki Mal Pelayanan Publik, Warga Tak Lagi Repot Urus Perizinan
detaktangsel.com TABALONG - Urusan administrasi dan perizinan masyarakat Kabupaten Tabalong, Kalimantan Selatan, kini dipermudah dengan hadirnya Mal Pelayanan Publik (MPP). Dengan pusat pelayanan modern ini, pemerintah bisa memberikan layanan yang cepat, mudah, aman, dan nyaman.
12 Tahun Tangsel, Kepemimpinan Airin Berbagai Prestasi Ditorehkan
Detaktangsel.com Di usia Pemkot Tangerang Selatan ke-12, berbagai prestasi dan penghargaan telah dicapai dimasa kepemimpinan dua periode, Walikota Tangsel Airin Rachmi Diany.
Airin Ajak TBM Lakukan Inovasi Tingkatkan Minat Baca disaat Pandemi
detaktangsel.com Tangsel - Walikota Tangerang Selatan Airin Rachmi Diany memastikan bahwa program literasi telah banyak berpengaruh terhadap minat baca. Program ini berhasil tingkatkan minat baca terutama pada usia anak-anak.
Ditengah Pandemi COVID-19, OKP Gempita Berbagi
detaktangsel.com TANGSEL - Organisasi Kepemudaan Kota Tangerang Selatan bernama Gerakan Pemuda Patriot Tangerang Selatan (Gempita Selatan) melakukan pembagian sembako dan takjil pada masyarakat, Minggu (17/5).
Gerai Lengkong Peduli, Sembako Untuk Penjaga TPU dan Difabel Tangsel
detaktangsel.com SERPONG - Gerai Lengkong membagikan bantuan sosial (bansos) berupa bahan-bahan kebutuhan pokok alias Sembako kepada para penjaga tempat pemakaman umum di daerah Jombang dan Parigi, para difabel, serta pembagian takjil untuk warga sekitar Ciater. Pusat kegiatan tersebut dilaksanakan di Ruko Golden Square Blok GS / 05 Jl. Raya Ciater Serpong, Tangerang Selatan pada Jum’at (15/05/2020).
Pemkot Dapat Bantuan Dari PT Hero Supermarket Tbk
detaktangsel.com SERPONG, Pemerintah Kota Tangsel mendapatkan bantuan dari PT Hero Supermarket Tbk untuk penanganan Pandemi Covid-19 di Kota Tangsel, Rabu (22/4).
Pandemi COVID-19, Camat dan Lurah Diminta Jadi Leader
detaktangsel.com TANGSEL - Asisten Daerah Bidang Administrasi Umum dan Kesejahteraan Rakyat (Asda III) Kota Tangerang Selatan Teddy Meiyadi meminta seluruh Camat dan Lurah harus menjadi leader di wilayahnya dalam melaksanakan Protokol Kesehatan dalam Percepatan Penanganan Virus Corona (COVID-19).