RSUD Serahkan Hasil Teskes ke KPUD Tangsel
detaktangsel.com SERPONG - Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Kota Tangerang Selatan menyerahkan hasil pemeriksaan kesehatan tiga Bakal Calon Walikota dan Wakil Walikota ke Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Tangerang Selatan. Penyerahan 3 berkas hasil pemeriksaan kesehatan tersebut diserahkan langsung Ketua IDI Tangsel Dr. Imbar Oemar Ghazali ke M. Subhan Ketua KPUD di Sekretariat KPU, di Jalan Buana Kencana Loka, Sektor 12 BSD, Serpong, Jumat (31/07/2015).
Incumben Diharuskan Cuti Akhir Agustus
detaktangsel.com TANGSEL - Komisi Pilihan Umum (KPU) Tangerang Selatan (Tangsel) memberikan batas akhir cuti Incumben pasangan Airin Rachmi Diany-Benjamin Davnie akhir Agustus 2015.
Komisi II DPR RI Pantau KPU Tangsel
detaktangsel.com PILKADA - Anggota Komisi II DPR RI Pusat Wahidin Halim (WH) pantau kesiapan KPU Tangerang Selatan (Tangsel) dalam pengelaran Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Tangsel yang dilaksanakan 9 Desember 2015.
Li Claudia Chandra Kumpulkan Pengusaha Tangsel
detaktangsel.com TANGSEL - Calon wakil walikota Tangerang Selatan (Tangsel) Li Claudia Chandra untuk meraih suara terbanyak, dirinya mengajak seluruh pengusaha Tangsel untuk mendukung dirinya bersama pasangannya calon walikota Tangsel Ikhsan Modjo.
Waduuuh...Kok Bisa Begini Yaaa ?
detaktangsel.com - PAMULANG - Jelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak pada 9 Desember mendatang, diiringi hangatnya suhu politik yang menyerempet persoalan hukum, tidak terkecuali di Provinsi Banten, khususnya di Kota Tangerang Selatan.
Arsid - Elvier Tidak Ingin Sesumbar Menangkan Pilkada Tangsel
detaktangsel.com PILKADA - Pasangan calon walikota Tangerang Selatan (Tangsel) diusung oleh partai PDIP-Hanura Arsid-Elvier tidak ingin sesumbar untuk dapat memenangkan pilkada Tangsel 2015 ini. Pasalnya lawan dihadapi memiliki kekuatan yang hampir merata.
Gagal Nyalon, Heri Gagarin Ajak Relawan Bersihkan Atribut
detaktangsel.com PILKADA - Pasca gagal calon, bakal calon Walikota Tangerang Selatan (Tangsel) Heri Gagarin mengajak para relawannya membersihkan atribut sosialisasi pencalonan dirinya yang tersebar di ruang lingkup Kota Tangsel.
Ikhsan-Li Claudia Bermain Otak Kalahkan Incumben
detaktangsel.com PILKADA - Mengetahui lawan-lawannya dalam pemilihan kepala daerah (pilkada) Kota Tangerang Selatan (Tangsel), memiliki kekuatan cukup besar, calon walikota diusung partai Demokrat-Gerindra pasangan Ikhsan Modjo-Li Claudia Chandra, mengaku harus bekerja keras untuk mengalahkan Incumben.
Arsid - Elvier Ikuti Tes Kesehatan
detaktangsel.com TANGSEL - Bakal calon walikota dan wakil walikota Tangerang Selatan, yang diusung PDIP-Hanura pasangan Arsid-Elvier Ariandiannie mengikuti tes kesehatan yang terdiri dari sembilan rangkaian tes di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tangsel, Kamis (30/7/2015).
Satgas Melawan Politik Uang
detaktangsel.com TANGSEL - Keresahaan terhadap pilkada politik uang dalam pilkada Tangerang Selatan (Tangsel) yang dihelat 9 Desember 2015, Koalisi Masyarakat Sipil Tangsel membentuk Satgas lawan politik uang (SAPU) Tangsel.