Sediakan Beras dan Minyak Murah, Warga Sambut Meriah Gelar Pangan Murah Kota Tangerang

Sediakan Beras dan Minyak Murah, Warga Sambut Meriah Gelar Pangan Murah Kota Tangerang

Detaktangsel.com, KOTA TANGERANG -- Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Ketahanan Pangan (DKP) Kota Tangerang terus berusaha menyediakan kebutuhan pangan pokok dengan harga yang murah meriah untuk seluruh warga Kota Tangerang. Terkini, DKP Kota Tangerang menggelar Gelar Pangan Murah Stablilisasi Pasokan dan Harga Pasar (SPHP) di Kelurahan Batusari, Batuceper, Kota Tangerang yang berhasil mengundang antusiasme puluhan masyarakat untuk berbondong-bondong memborong stok beras dan minyak yang telah disediakan.

Seren Taun Kasepuhan Cisungsang, Al Muktabar: Masyarakat Cisungsang menjaga Stabilitas Pangan Daerah

Seren Taun Kasepuhan Cisungsang, Al Muktabar: Masyarakat Cisungsang menjaga Stabilitas Pangan Daerah

Detaktangsel.com, KAB. LEBAK- Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar saksikan secara langsung Seren Taun Kasepuhan Cisungsang 2023.

Budayakan Batik: Budidaya Ikan Bersih, Aman Pangan dengan Probiotik di Kabupaten Tangerang

Budayakan Batik: Budidaya Ikan Bersih, Aman Pangan dengan Probiotik di Kabupaten Tangerang

Detaktangsel.com, KAB TANGERANG - Budidaya ikan menjadi sektor utama dalam industri perikanan Indonesia, termasuk di Kabupaten Tangerang. Namun, kesadaran akan keamanan pangan dan kelestarian lingkungan dalam budidaya ikan semakin meningkat. Dalam menghadapi tantangan tersebut, program inovatif "Budayakan Batik" diusulkan sebagai solusi untuk meningkatkan budidaya ikan bersih, aman pangan dengan penggunaan probiotik.

Harga Pangan Meroket Menjelang Ramadhan, Tradisi Buruk Terus Berulang

Harga Pangan Meroket Menjelang Ramadhan, Tradisi Buruk Terus Berulang

Detaktangsel.com, OPINI -- Kenaikan harga pangan menjelang bulan suci ramadhan mulai dirasakan oleh sebagian besar masyarakat. Mulai dari naiknya harga cabai, minyak goreng, gula pasir kualitas premium, telur dan daging ayam ras segar.

Serahkan Bantuan Kerawanan Pangan di 5 Kelurahan, Pilar : Upaya Pemkot Kendalikan Inflasi

Serahkan Bantuan Kerawanan Pangan di 5 Kelurahan, Pilar : Upaya Pemkot Kendalikan Inflasi

Detaktangsel.com, PONDOK AREN - Pemerintah Kota Tangerang Selatan terus melakukan pengendalian inflasi serta menjaga ketahanan pangan.

Persiapkan Raperda Kepemudaan, DPRD Studynya Banding ke Kabupaten Bandung

Persiapkan Raperda Kepemudaan, DPRD Studynya Banding ke Kabupaten Bandung

Detaktangsel.com  SERPONG--Memasuki masa sidang tahun 2018 ini, Anggota DPRD Kota Tangerang Selatan (Tangsel) mulai menyusun berbagai Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) untuk menjadi Peraturan Daerah (Perda). Namun begitu, sebelum Raperda tersebut di Perdakan, perlu adanya pembahasan dengan sejumlah Pemerintah Daerah (Pemda) lainnya agar Perda tersebut dapat menyentuh semua lapisan masyarakat.

Bambang Triyadi

Raperda Ketahanan Pangan dan Gizi, Pasar Wajib Sediakan Lab Mini

Detaktangsel.com  SERPONG-Panitia Khusus (Pansus) Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Ketahanan Pangan dan Gizi, selesai memfinalisasi Raperda tersebut, dan tinggal menentukan jadwal untuk memparipurnakan Raperda tersebut menjadi Perda.

Go to top

Copyright © 2013  Detak Group. All rights reserved.

Support by pamulang online