Ikuti Rekom Ahli, PT IKPP Tanam Pohon Sukun dan Ficus di Bantaran Sungai

detaktangsel.com SERPONG UTARA - PT Indah Kiat Pulp & Paper Tbk (IKPP) Tangerang melaksanakan Rekomendasi Ahli yang pada akhir tahun 2022 melakukan penelitian keanekaragaman hayati dengan cara menanam pohon Sukun dan Ficus atau Ara yang biasa disebut pohon Loa di bantaran sungai Cisadane pada Selasa (21/2/2023).

Pj Gubernur Banten melakukan penanaman 1.000 pohon

Gerakan Penanaman 1.000 Pohon, Pj Gubernur Banten Al Muktabar Pilih Tanaman Durian Lokal

Detaktangsel.com, KOTA SERANG - Penjabat (Pj) Gubernur Banten Al Muktabar mengikuti kegiatan Gerakan Penanaman 1.000 Pohon Serentak bersama Ibu Negara Iriana Joko Widodo dan Ibu Wury Ma’ruf Amin secara virtual dari Kawasan Sistem Pertanian Terpadu (Sitandu) Pemerintahan Provinsi Banten, Curug, Kota Serang, Rabu (1/2/2023). Kegiatan yang dilaksanakan secara hybrid itu dipusatkan di Magelang dan diikuti oleh Provinsi se-Indonesia.

 Ketua PDIP Tangsel Wanto Sugito bersama kader lakukan penanama pohon di Situ Serpong.

48 Tahun Usia Partai, PDIP Tangsel Tanam Pohon & Bagi-Bagi Tumpeng ke Masyarakat

detaktangsel.com,TANGSEL-Partai PDI Perjuangan Kota Tangsel kembali membuat gebrakan dengan menanam ratusan pohon dibantaran Situ Serpong Utara, Minggu pagi, (10/1/2021). Aksi yang dilakukan partai berlogo 'Banteng Moncong Putih' itu, untuk memperingati 48 tahun usia PDI Perjuangan.

Jokowi - RY

Cegah Banjir, Jokowi-RY Tanam 10.000 Pohon

detaktangsel.com- BOGOR, Gubernur DKI Joko Widodo (Jokowi) sangat serius menyelesaikan masalah banjir di Jakarta. Selain berencana membangun dua waduk besar di kawasan puncak Bogor, juga ingin mengembalikan fungsi daerah resapan di daerah hulu sungai Ciliwung.

Go to top

Copyright © 2013  Detak Group. All rights reserved.

Support by pamulang online