Items filtered by date: Thursday, 19 January 2017

detaktangsel.com PONDOK AREN--Banjir yang kerap melanda kawasan Perumahan Pondok Maharta, Kelurahan Pondok Kacang Timur, Pondok Aren, Kota Tangsel tak jarang menimbulkan kerusakan pada sejumlah infrastruktur warga di pemukiman dengan tiga RW nya ini, RW 09, 010 dan RW 011.

Published inTangsel
Thursday, 19/January/2017

Tiap Dua Tahun, Tarif Tol Akan Naik

detaktangsel.com TANGERANG – Direktur Pembangunan Jalan Ditjen Bina Marga, Kementerian PUPR Achmad Gani Ghazali Akman menegaskan, pembongkaran gerbang Tol Karang Tengah selain mengurangi angka kemacetan, langkah ini dilakukan untuk integrasi jalan tol Jakarta, Merak dan Surabaya.

Published inNasional

detaktangsel.com TANGERANG – Kapolres Metro Tangerang Kombespol Harry Kurniawan mengatakan, tersangka Syarip Durahman ditangkap di rumah kontrakan pamannya di wilayah Bekasi, Jawa Barat pada Rabu (18/1/2017) lalu.

Published inKriminal
Thursday, 19/January/2017

Suami Siri Pelaku Pembunuhan Casriah

detaktangsel.com TANGERANG – Polisi akhirnya berhasil mengungkap pelaku pembunuhan Casriah yang tewas di Hotel Flamboyan, Kecamatan Neglasari, Kota Tangerang beberapa waktu lalu. Pelaku adalah Syarip Abdurahman alias Durahman (27) yang saat ini berstatus suami siri dari korban.

Published inKriminal

detaktangsel.com detakbanten.com KOTA TANGERANG – Pabrik mi instan PT Olagafood di Jalan Industri 2 Blok H, Kelurahan Pasir Jaya, Kecamatan Jatiuwung, Kota Tangerang ludes terbakar. Peristiwa yang terjadi sekira pukul 17.30 WIB pada Senin (19/1/2017).

Published inKota Tangerang

detaktangsel.com TIGARAKSA - Kapolda Banten Brigjen Pol Drs Listyo Sigit Prabowo bertatap muka dengan tokoh agama dan organisasi kepemudaan di aula Mapolresta Tangerang. Dalam kunjungannya Kapolda Banten meminta warga Kabupaten Tangerang untuk menjaga kerukunan antar umat beragama dan meminta tak terpancing isu sara.

Published inKabupaten Tangerang

detaktangsel.com KARAWACI - Gerbang tol Karang Tengah yang berada di Kecamatan Karang Tengah, Kota Tangerang dipastikan akan ditiadakan April 2017 mendatang.

Published inpemerintahan

detaktangsel.com SERPONG-Maraknya peredaran Narkoba di Kota Tangsel menjadi perhatian serius oleh DPRD setempat. Padahal, legislator yang ada di Komisi I bersama stakeholder lainnya, telah membentuk Kampung Anti Narkoba di sejumlah kecamatan yang ada di kota hasil pemekaran ini.

Published inpemerintahan

detaktangsel.com SETU-Kepala BNN Kota Tangsel AKBP Heri Istu mengaku, jaringan narkotika Lapas memang masih menjadi fokus BNN. Bandar narkoba di Lapas hanya mengendalikan jaringannya di luar untuk menjual barang haram tersebut ke masyarakat. Biasanya, bandar narkoba itu melengkapi diri dengan alat komunikasi.

Published inKriminal

detaktangsel.com SETU-Para pelaku penyalahgunaan narkoba, semakin hari semakin cerdik dalam melancarkan aksinya. Sebab, belum lama seorang mahasiswa dari salah satu perguruan tinggi yang ada di Tangerang berinisial AB (21), harus berurusan dengan Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Tangsel.

Published inKriminal
Page 1 of 2
Go to top

Copyright © 2013  Detak Group. All rights reserved.

Support by pamulang online